Jaringan Kerja Kreatif, Membina Simbiosis Mutualisme

Di dunia kreatif keterlibatan tenaga ahli dengan berbagai spesialisasinya dalam pengerjaan suatu proyek sering terjadi. Sebuah pekerjaan yang di dalamnya melibatkan jaringan kerja kreatif adalah biasa. Bisa digambarkan sebagai contoh, sebuah proyek pengerjaan inhouse magazine yang biasanya diterbitkan oleh perusahaan yang diedarkan hanya untuk kalangan terbatas, bisa melibatkan berbagai pihak dengan skill beragam. Dari copy writer atau jurnalis lepas, desainer grafis, fotografer, hingga urusan produksi cetak. Lalu, apakah orang-orang tersebut harus berada dalam satu wadah permanen seperti biro iklan ataupun production house dan sejenisnya yang harus mendapat upah tetap periodik walaupun pekerjaan belum tentu selesai dalam periode yang sama? Jelas tidak.

jaringan kerja kreatif

pexels.com

Baca Selengkapnya…

Pengetahuan Dasar Desain Media Penerbitan

Media Design_YD

Mendesain media penerbitan adalah bidang yang selalu menarik. Maklum, walaupun industrinya tak pernah lepas dari jatuh bangun, peminatnya seperti mati satu tumbuh seribu. Baik itu berupa penerbitan media massa yang terbit periodik atauapun yang tidak tentu seperti buku. Bahkan di era digital yang sedang sangat agresif menggerus keberadaan industri penerbitan cetak, nyatanya proses desain tetap dibutuhkan kehadirannya.

Baca Selengkapnya…

Arti Warna Sebagai Panduan Eksekusi Desain

Colour_pens-1129434

Pada intinya, arti warna dapat dipelajari. Banyak literatur yang menguraikan dalam beberapa versi yang initinya sebenarnya mempunyai benang merah kesamaan. Seperti diketahui bahwa warna adalahsalah satu unsur utama yang melekat pada desain grafis. Perannya sangat dominan dalam konsep desain. Hanya karena salah pewarnaan, sebuah pekerjaan final desain menjadi terlihat mentah dan tidak berisi. Berikut adalah salah satu indeks arti warna yang bisa dijadikan panduan sederhana dalam mengksekusi konsep dan ide desain

Baca Selengkapnya…

Desainer Grafis Wajib Belajar Marketing

workstation-405768_

Bisa dikatakan bahwa desainer grafis dan marketing tidak bisa dipisahkan. Hampir kebanyakan pekerjaan menyangkut desain grafis selalu dibebani misi untuk mendukung tercapainya penjualan suatu produk ataupun jasa. Walaupun pada praktiknya terwujudnya hasil penjualan yang diinginkan tidak hanya bergantung pada desain saja, tapi juga kualitas produk, layanan pelanggan, harga, hingga keadaan ekonomi politik.

Baca Selengkapnya…